Otomotifnet.com - Kayaknya jargon ‘Old VW’s Never Die’, nyata terjadi.
Makin tua makin jadi. Banyak VW produksi lawas dibangun kembali, ada yang bergaya vintage atau custom, alias modifikasi.
Buktinya di setiap acara car meet, selalu saja ada VW lawas ikutan ‘nongol’.
Sosok VW Kodok putih ini menarik perhatian kami.
Rasanya tak hanya kami saja yang diam sejenak dan mengamati sosok mobil panjang ini.
Yup, VW Kodok ini oleh sang empunya dibikin jadi limousine alias melar.
Adalah Krishna Budiawan, yang merelakan sosok VW Type 1 ‘Beetle’ 1967 miliknya, dimodifikasi bergaya limo.
Alasannya sederhana.
Editor | : | Iday |
Sumber | : | Tabloid OTOMOTIF |
KOMENTAR