Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Heboh! Bocah Naik CBR150R Bikin Rusuh di Bali, Polisi Datangi Sekolah

Ignatius Ferdian - Kamis, 31 Januari 2019 | 21:00 WIB
Polisi mendatangi sekolah bocah yang viral karena aksi ugal-ugalan di jalan
Instagram.com/satlantas_polrestadenpasar
Polisi mendatangi sekolah bocah yang viral karena aksi ugal-ugalan di jalan

Otomotifnet.com - Sebelumnya telah heboh diberitakan, bocah berumur 13 tahun motoran dan bikin rusuh di jalanan.

Saat beraksi bocah di bawah umur itu, kerap mengendarai Honda Scoopy warna krem dan Honda CBR150R warna hitam.

Bukan hanya ugal-ugalan, 'bocah rusuh' tersebut juga kerap melakukan tindakan tak terpuji ke beberapa mobil.

Tanpa alasan yang jelas, bocah yang diketahui akun Instagramnya bernama @kid_ona_bike kerap melakukan pemukulan ke spion mobil.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Selamat siang nitizen menanggapin banyaknya yang melaporkan tindakan ABABIL yang ugal ugalan di jalan,AKP ADI SULISTIYO UTOMO.SIK. KASAT LANTAS POLRESTA DENPASAR terjun langsung ke Sekolahan anak tersebut dan langsung kordinasi kepada kepala sekolah.Untuk perkembangan lebih lenjut silahkan ditunggu ngih semeton Bali ????????‍♂️ @poldabali @infodenpasar @denpasarnow @punapibali @balitopnews @infobadung @denpasarviral @balijurnalclip @jegbali @denpasarinfo @infobalinews @beritabalicom @beritakotadenpasar @beritabalisatu @info_bali @tribunbali @radar.bali @nusabali @balipost @metrobali @baliterkini.id @infobalinese @balinese_event @duniakita @balipuspanews @denpasar.viral @polrestadenpasar @denpasarnow @beritakotadenpasar @rpkdfm @denpasarkota @denpasarkini @denpostnews @denpasar.today @infodenpasar @denpasar_punya_ceritaa @haiibali_ @humasdenpasar @denpasar.news @gatraviral @gatra_bali @kepoin.bali @info2bali @denpasarnet @denpasarterkini.id @denpasarmedia

A post shared by LANTAS RESTA DENPASAR (@satlantas_polrestadenpasar) on

(Baca Juga : Viral! Bocah Ingusan Naik Scoopy dan CBR150R Bikin Onar di Bali, Spion Mobil Jadi Incaran)

Tak lama, karena viral sampai ke telinga kepolisian setempat, akhirnya para pihak berwajib langsung mendatangi sekolah anak tersebut.

Terlihat dari akun Instagram @satlantas_polrestadenpasar pihak kepolisian mendatangi sekolah dan bertemu kepala sekolah dari bocah tersebut.

Dalam postingan AKP Adi Sulistiyo Utomo.SIK. Kasatlantas Polresta Denpasar sedang berkoordinasi dengan beberapa guru.

Tak hanya itu polisi juga sempat mengambil foto Honda CBR150R dengan nopol DK 2065 FAA yang kerap dipakai bocah tersebut beraksi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Selamat siang nitizen,sudah terjawab ya permintaanya !!!.Tunggu up date selanjutnya ????????‍♂️ @poldabali @infodenpasar @denpasarnow @punapibali @balitopnews @infobadung @denpasarviral @balijurnalclip @jegbali @denpasarinfo @infobalinews @beritabalicom @beritakotadenpasar @beritabalisatu @info_bali @tribunbali @radar.bali @nusabali @balipost @metrobali @baliterkini.id @infobalinese @balinese_event @duniakita @balipuspanews @denpasar.viral @polrestadenpasar @denpasarnow @beritakotadenpasar @rpkdfm @denpasarkota @denpasarkini @denpostnews @denpasar.today @infodenpasar @denpasar_punya_ceritaa @haiibali_ @humasdenpasar @denpasar.news @gatraviral @gatra_bali @kepoin.bali @info2bali @denpasarnet @denpasarterkini.id @denpasarmedia

A post shared by LANTAS RESTA DENPASAR (@satlantas_polrestadenpasar) on

 
 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa