Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Royal Enfield Himalayan Diberi Nama .02View, Bentuk Mengotak, Garapan Arsitek

Panji Nugraha - Senin, 7 Oktober 2019 | 08:30 WIB
Royal Enfield Himalayan Diberi Nama .02View, Bentuk Mengotak, Garapan Arsitek
Istimewa
Royal Enfield Himalayan Diberi Nama .02View, Bentuk Mengotak, Garapan Arsitek

Otomotifnet.com - Apa jadinya bila seorang arsitek yang biasa membidani lahirnya sebuah bangunan, mencoba untuk memodifikasi motor? Bagaimana hasilnya?

Perkenalkan, Julian Palapa. Seorang arsitek asal Jakarta yang juga pendiri firma arsitektur Hello Kilau.

Beberapa waktu lalu, dirinya mengikuti kompetisi modifikasi Royal Enfield bertajuk RE-Build yang digelar oleh dealer resmi mereka, PT Distributor Motor Indonedia (DMI).

Awalnya ia sempat ragu untuk mengikuti kontes tersebut.

Royal Enfield Himalayan Diberi Nama .02View, Bentuk Mengotak, Garapan Arsitek
Istimewa
Royal Enfield Himalayan Diberi Nama .02View, Bentuk Mengotak, Garapan Arsitek

"Setahu saya, yang ikut kompetisi itu builder papan atas semua. mendengar nama-nama kontestan saja membuat saya kecil hati," buka Julian.

Namun akhirnya ia memantapkan hati untuk mengikuti kompetisi tersebut.

Ia lalu mengumpulkan 3 tim arsiteknya untuk sama-sama merancang konsep modifikasinya.

Sebagai bahan, Julian menggunakan Royal Enfield Himalayan yang menurutnya motor dengan karakter laksana petualang tangguh.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa