Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Astrea Prima Melawan Kodrat, Jadi Batangan Bermesin Dua Silinder

Antonius Yuliyanto - Selasa, 31 Maret 2020 | 16:10 WIB
Modifikasi Honda Astrea Prima multisilinder Purwokerto
Dodo/otomotifnet.com
Modifikasi Honda Astrea Prima multisilinder Purwokerto

Otomotifnet.com - Honda Astrea Prima yang terlahir sebagai motor bebek yang nyaman buat santai dan sangat irit bensin, berubah total melawan kodratnya.

Di tangan Benny Z, sang pemilik, identitasnya diubah 180 derajat. Dari bebek jadi motor sport lengkap dengan mesin multisilinder. Wuih...

Sebelum jadi motor sport, pekerjaan pertama adalah merombak mesin.

Benny yang tinggal di daerah Mersi, Purwokerto, Jateng tak mau tanggung.

(Baca Juga: Toyota Agya Anyar Dihajar Diskon, Tipe Termahal jadi Rp 167 Jutaan)

Mesin motor kelahiran 1988 yang aslinya hanya satu silinder berkapasitas 97 cc dirombak jadi 2 kali lipat.

Tak hanya kapasitas, tapi juga silindernya tambah satu!

Pekerjaan mesin diserahkan pada Rohmat Hidayat yang biasa dipanggil Alip, kok nama dan panggilan enggak nyambung ya? Hehee...

Menurut Alip, rombakan pertama pada bagian kruk as.

Sasis Honda Astrea Prima ditanggalkan, gantinya milik Honda GL100 yang dimodifikasi
Dodo/otomotifnet.com
Sasis Honda Astrea Prima ditanggalkan, gantinya milik Honda GL100 yang dimodifikasi

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa