Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda CRF150L Pakai Oil Cooler, Harus Dibor Atas Bawah, Biar Mesin Adem

Fariz Ibrahim - Sabtu, 30 Mei 2020 | 22:20 WIB
Dimensi oil cooler pas banget untuk sembunyi di balik shroud CRF 150L
PNP Performance
Dimensi oil cooler pas banget untuk sembunyi di balik shroud CRF 150L

Otomotifnet.com – Para penggiat adventure bermotor atau biasa disebut trabas, tentu butuh besutan dengan performa tinggi, agar dapat melahap medan dengan mudah.

Salah satu caranya kapasitas mesin ditingkatkan, tak terkecuali di Honda CRF150L yang mesinnya banyak di-upgrade hingga 300 cc lengkap dengan kompresi tinggi.

Salah satu efeknya dengan kapasitas meningkat adalah suhu mesin yang lebih tinggi dari standarnya. Jika dibiarkan bisa bikin overheat.

Agar suhu mesinnya tetap terjaga, bisa dengan menambah pendingin seperti paket oil cooler.

Contohnya disediakan oleh Plug n Play (PNP) Performance dengan harga Rp 1,8 juta.

Bisa sekalian tambah Rp 1 juta jika minta terima beres untuk jasa pemasangannya.

Oil cooler dipesan dari Cina dengan dimensi paling pas untuk ngumpet di balik shroud CRF 150L

Untuk yang penasaran, ini penjelasan bagaimana oil cooler bisa mendinginkan oli mesin pada CRF150L ini sobh.

 Baca Juga: KLX 150, CRF 150 Dan WR 155 R Update Harga, Dijual Mulai Rp 30 Jutaan

“Jadi jalur oli bawaan dibuat drat pakai M6 x 10 untuk lubang yang besar biasa untuk baut 10 mm dan M5 x 0,8, untuk lubang yang kecil biasa untuk baut 8 mm,” buka Very Tranggono dari PNP Performance.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa