Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

NMAX Tenaganya Lebih Nendang, Modal Rp 600 Ribu Tanpa Bore Up

Fariz Ibrahim - Kamis, 20 Agustus 2020 | 14:15 WIB
Ilustrasi tes pulley 4S1M NMAX
F. Yosi/otomotifnet.com
Ilustrasi tes pulley 4S1M NMAX

Pulley terbaru dari 4S1M untuk NMAX, Aerox 155, BeAT FI, Scoopy FI, dan Vario FI

Dengan melihat grafik dyno-nya, bisa dikatakan NMAX jadi bisa mendapatkan tenaga maksimal di kecepatan yang lebih rendah nih.

“Kalau pakai pulley 4S1M dari 30 km/jam sudah menghasilkan power 12,2 dk dan sampai 70 km/jam ke atas power masih 12,2 dk."

"Jadi akan terasa power mesin naik lebih cepat dari pada aslinya,” sambung pria yang bengkelnya ada di bilangan Ciputat, Tangerang.

Pengetesan dyno ini dilakukan tanpa mengubah bobot roller, jadi murni penggantian pulley saja.

Roller sesuai aslinya. Roller masih bisa diatur, mau bawahnya makin cepat lagi atau top speed nya ditambahin lagi,” tutupnya.

Tenaga jadi lebih nendang sejak kecepatan rendah!

 

R59 Racing: 0812-9082-857

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa