Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Ertiga GX A/T Habis Bersihkan TB, Intake & Injektor, Segini Perubahan Akselerasi & Konsumsi BBM-nya

Andhika Arthawijaya - Minggu, 20 Desember 2020 | 21:58 WIB
Hasil uji konsumsi bahan bakar di kecepatan konstan 100 km/jam, dapay 21,2 km/liter
Andhika Arthawijaya/Dok. OTOMOTIF
Hasil uji konsumsi bahan bakar di kecepatan konstan 100 km/jam, dapay 21,2 km/liter

Otomotifnet.com – Seiring pemakaian kendaraan, pastinya yang namanya throttle body (TB), intake hingga injector akan mengalami penumpukkan deposit atau karbon.

Nah, adanya deposit ini tentunya dapat mengganggu aliran kabut bahan bakar plus udara yang masuk ke ruang bakar.

Efeknya bila aliran gas tidak optimal, pastinya akan membuat performa mesin jadi tidak maksimal.

Untuk membutkikannya, Otomotifnet.com coba melakukan pengujian membersihkan deposit pada bagian-bagian yang tadi disebutknya.

Baca Juga: Ingin Tebus Mobil Keluarga Dari Suzuki, Pilih XL7 atau All New Ertiga?

TB,  saluran intake hingga valve dibersihkan menggunakan alat lewat intake pipe yang menuju TB
Andhika Arthawijaya/Dok. OTOMOTIF
TB, saluran intake hingga valve dibersihkan menggunakan alat lewat intake pipe yang menuju TB

Bahan praktiknya di Suzuki Ertiga GX A/T keluaran 2013.

O iya, buat membersihkan TB hingga intake manifold, kami menggunakan cairan Tripple X Air Intake Cleaner keluaran Bluchem asal Jerman.

Cairan ini disemprotkan lewat throttle body menggunakan alat khusus, sembari mesin dinyalakan.

“Cairan ini bisa sekalian bersihkan deposit hingga valve dan ruang bakar, pokoknya yang dilewati olehnya. Tersedia untuk untuk mesin bensin dan diesel,” bilang Sutisna, Technical Support PT Trioline Agung Perkasa, distributor Bluchem di Indonesia.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa