Penjelasan Shinta, kecelakaan berawal saat Honda Revo melaju dari arah barat ke timur di lajur kiri.
Kemudian ada satu jalur dibagi dua lajur, dilengkapi dengan garis marka putus-putus.
Kondisi jalan pun beraspal baik, dilengkapi rambu larangan berbelok dari arah barat, cuaca cerah, siang hari, arus lalulintas sedang.
Namun, saat melaju di lajur sebelah kiri kemudiaan berbelok memotong jalan ke arah selatan tidak memperhatikan rambu larangan berbelok.
Baca Juga: Yamaha NMAX Dipacu Kencang, Hilang Kendali Hujam Tiang Listrik, Pemotor Meregang Nyawa
Saat bersaman bergerak Yamaha NMAX dari belakang pada lajur sebelah kanan sehingga terjadi tabrakan.
"Mereka sudah mendapatkan perawatan di RSU Kertayasa dan didampingi untuk upaya damai," bebernya.
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR