Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha Exciter 155 VVA Dirilis, Calon Facelift MX King di Indonesia Dengan Ubahan Besar

Harry,Irsyaad Wijaya - Senin, 4 Januari 2021 | 11:30 WIB
All New Yamaha Exciter 155 VVA meluncur di Vietnam.
Motosaigon
All New Yamaha Exciter 155 VVA meluncur di Vietnam.

Meski terlihat besar, nyatanya output untuk Exciter 155 VVA ini agak dikurangi, karena kalau dibandingkan sama YZF-R15, ternyata tenaganya diangka 19 dk dan torsi 14,7 Nm.

Tapi dengan tenaga sebesar itu, lalu fitur assist & slipper clutch untuk sebuah motor bebek, jelas istimewa pastinya.

Harga
Untuk pasar Vietnam, Yamaha Exciter 155 VVA punya 3 varian, yakni GP Edition yang dijual 50,49 juta Dong (Rp 30,85 juta), tipe Premium 49,99 juta Dong (Rp 30,55 juta) dan tipe Standar 46,99 juta Dong (Rp 28,7 juta).

Jika masuk Indonesia, kelak akan menjadi pesaing berat Honda Supra GTR 150 yang sebenarnya di Vietnam sudah hadir versi terbarunya.

Jika Exciter 155 VVA masuk Indonesia, tak menutup kemungkinan Supra GTR 150 model terbaru juga akan datang.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa