Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Magnite Punya Fitur Fungsional yang Tak Dimiliki KIA Sonet

Aries Aditya Putra,Irsyaad Wijaya - Rabu, 27 Januari 2021 | 13:50 WIB
Nissan Magnite menggunakan teknologi mesin GTR
Nissan Magnite menggunakan teknologi mesin GTR

Otomotifnet.com - Nissan Magnite Premium CVT punya satu keunggulan soal fitur dibanding rivalnya, KIA Sonet.

Meski KIA Sonet dilengkapi fitur mumpuni untuk ukuran sebuah SUV Kompak karena memang banderolnya selisih Rp 50,2 juta dibanding Nissan Magnite di tipe flagship keduanya.

Tapi KIA Sonet belum punya fitur kamera 360 derajat seperti yang terpasang di Nissan Magnite Premium CVT.

Yup, Nissan menyebut fitur tersebut dengan Arround View Monitor.

Baca Juga: Nissan Magnite dan KIA Sonet Rival Beda Mesin, Seberapa Irit Konsumsi Bensinnya?

Arround View Monitor di Nissan Magnite
Okkie
Arround View Monitor di Nissan Magnite

Sesuai namanya, berkat fitur ini pengemudi bisa melihat ke segala arah hanya dari layar monitor.

Dengan bantuan Arround View Monitor, tentu sangat memudahkan ketika harus parkir di ruang sempit.

Atau bahkan jika harus memposisikan mobil mepet dengan objek di depan tanpa harus turun mobil.

Fitur ini bisa berfungsi dengan dua cara. Pertama saat tuas transmisi dipindahkan ke posisi R.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa