Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BMW X5 Terbaru Gunakan Tiga Baris Jok, Fitur Kenyamanannya Melimpah

Rendy Surya - Minggu, 31 Januari 2021 | 19:15 WIB
BMW X5 2021, tampilan luar mirip sebelumnya, kini fitur kenyaman dimaksimalkan
BMW Indonesia
BMW X5 2021, tampilan luar mirip sebelumnya, kini fitur kenyaman dimaksimalkan

All-New BMW X5 xDrive40i menggunakan dapur pacu 3.0 liter enam silinder segaris turbocharger twin-scroll, yang menghasilkan output maksimum 340 dk dan torsi puncak 450 Nm.

Mesin menyalurkan daya melalui transmisi Sport Steptronic 8-percepatan lengkap dengan paddle shift pada setir, sementara teknologi all-wheel drive cerdas BMW xDrive menunjukkan kelebihannya dengan memastikan traksi terbaik di semua permukaan jalan ataupun off-road.

New BMW X5 xDrive40i xLine dibanderol dengan harga Rp 1,559 M (off the road) atau sekitar Rp 1,771 M (on the road). 

 

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa