Otomotifnet pun sempat menjajal VW Golf Cabrio ini seputar Bekasi, sensasinya berbeda saat atap kanvasnya dibuka. Panas sih tapi seru!
Kapan lagi nyobain VW Golf Cabrio yang populasinya tak lebih 5 unit ini.
Rumah Modifikasi:
Ambrosekunst Garage, Cikunir, Bekasi
Spesifikasi:
Kaki-kaki: Coilover Jom, pelek Schmidt TH line 15x(7+8) inci, ban Accelera 165/50R15 (depan) dan 175/50R15 (belakang)
Eksterior: add on spoiler kamei x1, grille Golf GTI + spotlight Hella, bumper besi Golf Mk1 versi Amerika, third brakelamp Hella, spotlight Denji
Interior: Stir VW Golf Mk2, shift knob Kamei, jok OEM Recaro Golf Mk1
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR