Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ada PPKM dan Penutupan Ruas Jalan di Jakarta, Taksi Blue Bird Pastikan Operasional Tetap Normal

Naufal Shafly,Ignatius Ferdian - Minggu, 27 Juni 2021 | 08:00 WIB
ILUSTRASI. BYD e6 Sebagai Armada Mobil Listrik Blue Bird Group
Radityo Herdianto
ILUSTRASI. BYD e6 Sebagai Armada Mobil Listrik Blue Bird Group

Sebagai informasi, Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo, mengumkan penutupan 10 ruas jalan di Jakarta untuk menekan angka penyebaran Covid-19.

"Jadi kami telah memilih 10 ruas jalan yang selama ini berdasarkan pengalaman dari kami sering terjadi pelanggaran protokol kesehatan dan pelanggaran terhadap Peraturan Gubernur," kata Sambodo di Jakarta, Senin (21/6/2021).

Berikut 10 titik jalan protokol yang akan ditutup:

1. Bulungan, (dimulai dari traffic light bulungan)
2. Kemang (pertigaan KFC sampai perempatan Mc Donald
3. Jalan Munawarman Suryo dan SCBD
4. Cikini Raya ( jln Cikini Raya- Raden Saleh
5. Jln Asia Afrika (Tl Asia Afrika sampai pertigaan Pangkubuono
6. Jalan Sabang
7. Jln Banjir Kanal Timur
8. Kawasan Kota Tua 
9. Kawasan Bolevard Kelapa Gading (mulai dari madrasah sampai ke perintis kemerdekaan
10. Kawasan PIK 

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa