Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mirip Kontes Colt Diesel, Tol Purbaleunyi Macet Dibanjiri Ratusan Truk Lakukan Ini

Irsyaad W - Rabu, 23 Februari 2022 | 11:20 WIB
Ratusan truk banjiri ruas tol Purbaleunyi hingga bikin macet, mereka unjuk rasa aturan truk ODOL, (22/2/22)
IG/@sonson2510
Ratusan truk banjiri ruas tol Purbaleunyi hingga bikin macet, mereka unjuk rasa aturan truk ODOL, (22/2/22)

"Jadi aksi itu sebetulnya spontanitas dan kesepakatan bersama," ujarnya di exit Tol Cikamuning.

Atas hal tersebut, Ia bersama ratusan sopir truk meminta Dinas Perhubungan dan aparat kepolisian untuk menanggapi tuntutan mereka secara formal.

"Tuntutannya kami minta kebijaksanaan dalam muatan (ODOL)," sebut Agus.

Agus mengatakan, muatan yang berlebih hingga masuk kategori ODOL merupakan tuntutan dari pemilik barang.

Sementara korban di jalan para sopir yang sering kena tegur dan penindakan.

Sementara para pemilik barang tak merasakan penderitaan para sopir truk.

Ratusan sopir truk unjuk rasa di ruas tol Purbaleunyi
IG/@infobandungraya
Ratusan sopir truk unjuk rasa di ruas tol Purbaleunyi

"Karena ODOL itu bukan tuntutan kami tapi yang punya barang," jelasnya.

"Menuntut kami harus bawa barang segitu, kalau tidak berani jadi kami tidak ada muatan," ucapnya.

Akhirnya aspirasi mereka diterima Dirlantas Polda Jawa Barat, Kombes Pol Romin Thaib.

"Sudah kita sampaikan, dan ditanggapi. Intinya kami meminta kebijaksanaan terkait aturan itu," ujar Agus.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Info Bandung Raya (@infobandungraya)

Baca Juga: Bikin Negara Rugi Besar, Polisi Gelar Razia Besar-besaran Truk ODOL Selama 14 Hari

Sumber: https://jabar.tribunnews.com/2022/02/22/bikin-macet-tol-purbaleunyi-sopir-truk-kami-hanya-menyuarakan-tuntunan-soal-aturan-odol

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa