Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Romo Dukun dan Kades Dibawa-bawa, Event Adventure Trail di Gunung Bromo Ditolak Warga

Irsyaad W - Kamis, 21 Juli 2022 | 16:05 WIB
Event trail dan mountain bike Independent Day 3 Bromo Volcano dapat penolakan warga sekitar gunung Bromo
IG/@firstonejersey
Event trail dan mountain bike Independent Day 3 Bromo Volcano dapat penolakan warga sekitar gunung Bromo

Ia menjelaskan, jalur trail tidak berpusat di Lautan Pasir.

Lautan Pasir hanya dijadikan lokasi start dan finish saja.

Rinciannya, dari Lautan Pasir peserta akan bergerak menuju ke Penanjakan 1, Pasuruan.

Kemudian berlanjut ke jalur di wilayah Nongkojajar dan finish di Lautan Pasir kembali.

Jalur disebutkan tidak melewati bukit teletubbies atau padang savana (kawasan konservasi).

"Jadi jalur trail sama sekali tidak ada hubungannya dengan savana di Bromo. Kegiatan ini bertagline Kita Jaga Alam, Alam Jaga Kita," tegas Agus.

"Kami memberikan informasi dan edukasi kepada peserta untuk menjaga kelestarian alam," paparnya.

Agus menyebut, proses perizinan menggelar acara di kawasan wisata alam Gunung Bromo sudah berjalan.

Izin itu diajukan ke pihak Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BBTNBTS).

"Bahkan besok, kami diundang Plt Bupati Probolinggo untuk pemaparan dan acara ini didukung penuh oleh beliau," ungkapnya.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa