Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ide Gibran Atasi Warga Solo Tak Punya Garasi, Bikin Parkiran Pusat Tiap Kelurahan

Irsyaad W - Jumat, 3 Maret 2023 | 14:00 WIB
Contoh parkiran motor bertingkat di Stasiun Purwosari, Solo
TribunSolo.com
Contoh parkiran motor bertingkat di Stasiun Purwosari, Solo

Otomotifnet.com - Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka punya ide soal warga tak punya garasi.

Mas Gibran pengin bikin parkiran pusat di tiap kelurahan di kota Solo.

Hal ini sehubungan dengan sudah ditekennya Peraturan Daerah (Perda) Nomor 10 Tahun 2022 tentang Penyelengaraan Perhubungan.

Pada pasal 88 berbunyi:

(1) Setiap badan usaha pemilik kendaraan bermotor wajib memiliki atau menguasai garasi yang mencukupi untuk menyimpan kendaraan.

(2) Setiap orang pemilik dan/atau pengguna kendaraan bermotor harus menyimpan kendaraannya di garasi atau di tempat yang tidak mengakibatkan terganggunya fungsi jalan.

Regulasi tersebut akan disosialisasikan selama lebih kurang 1 tahun ke depan tanpa sanksi.

ilustrasi parkir sembarangan di depan rumah tetangga
Tribun Jual Beli
ilustrasi parkir sembarangan di depan rumah tetangga

Sekaligus juga memberikan waktu bagi masyarakat untuk membuat garasi bagi mobil pribadinya.

Terlebih, sejumlah warga tidak memiliki cukup lahan untuk membuat garasi di tempat tinggalnya.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa