Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Listrik Seharga Rp 10,4 Miliar Dibeli Pemprov Ini, Dinikmati 8 Pejabat

Irsyaad W - Selasa, 4 April 2023 | 12:00 WIB
Inilah 8 mobil listrik Toyota bZ4X yang dibeli Pemprov Riau untuk Gubernur sampai Kapolda seharga total Rp 10,4 miliar
TribunPekanbaru.com
Inilah 8 mobil listrik Toyota bZ4X yang dibeli Pemprov Riau untuk Gubernur sampai Kapolda seharga total Rp 10,4 miliar

Otomotifnet.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau beli 8 mobil listrik.

Total dana yang dihabiskan mencapai Rp 10,4 miliar.

Mobil listrik tersebut yakni Toyota bZ4X yang akan dinikmati para pejabat berikut.

Yakni mulai Gubernur Riau, Wakil Gubernur Riau, Sekda Riau dan Ketua DPRD Riau.

Lalu Kapolda Riau, Kejaksaan Tinggi Riau, Komandan Lanud Roesmin Nurjadin dan Badan Penghubung yang ada di Jakarta.

Badan Penghubung juga mendapatkan bZ4X tersebut agar dapat digunakan Gubernur Riau bila dinas ke Jakarta.

Harga Toyota bZ4X yang dibeli menggunakan APBD Riau 2023 tersebut Rp 1,3 miliar per unit.

Prosesi serah terima mobil dinas listrik Toyota bZ4X dari Gubernur Riau, Syamsuar ke Kapolda Riau, Irjen Pol Muhammad Iqbal

Sehingga, total anggaran yang harus dikeluarkan untuk 8 Toyota bZ4X mencapai Rp 10,4 miliar.

Gubernur Riau, Syamsuar menyampaikan, pembelian mobil listrik untuk dinas ini berdasarkan instruksi Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa