Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Sebelum Ditebus, Beli Mobil Bekas Jeep Wrangle Wajib Cek 2 Hal Krusial ini

ARSN - Jumat, 14 Juli 2023 | 10:00 WIB
Ilustrasi Jeep JK
Aditya Pradifta
Ilustrasi Jeep JK

Otomotifnet.com - Yap, buat yang naksir mobil bekas Jeep JK wajib cek 2 hal krusial ini sebelum ditebus.

Tampilan mobil bekas Jeep JK yang macho dan maskulin membuat banyak orang suka.

Salah satu seri mobil bekas Jeep JK yang cukup laris adalah Jeep Wrangler.

Mobil yang diproduksi mulai dari tahun 2006 sampai 2018 ini cukup banyak dijual.

Nah, bagi yang berminat meminang Jeep JK ada baiknya perhatikan betul bagian-bagian ini biar enggak menyesal.

Saat tim redaksi ngobrol dengan Dedo pemilik bengkel spesialis Planet Jeep, dirinya menjelaskan bahwasanya jika ingin membeli unit seken wajib perhatikan mesin dan kelistrikan.

Mesin Jeep wajib diperhatikan
Mesin Jeep wajib diperhatikan

"Area mesin pastikan semuanya aman, biasanya mobil hobi ini jarang ada yang kilometernya gondrong, tapi enggak menutup kemungkinan ada kerusakan," buka Dedo.

"Pada area mesin akan terlihat mana yang pernah melakukan off-road mana yang tidak," bebernya.

Baca Juga: Kenapa Mobil Bekas Transmisi Matik Wajib di Posisi P Saat Dipanasin, Ini Alasannya

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa