Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Punya Fungsi Penting, Ini Yang Terjadi Jika Tutup Pentil di Ban Mobil Gak Ada

ARSN - Sabtu, 5 Agustus 2023 | 12:39 WIB
Buka Tutup Pentil dan Keluarkan Tekanan Angin Secara Perlahan
Radityo Herdianto / GridOto.com
Buka Tutup Pentil dan Keluarkan Tekanan Angin Secara Perlahan

"Parahnya penumpukan kotoran di dalam pentil membuat valve core korosi berisiko patah sehingga tidak ada penahan tekanan angin ban keluar," sambungnya.

Oer dari toko pelek dan ban Otomax Store, Serpong, Tangerang menambahkan kerusakan valve core akibat dibiarkan terbuka juga bisa menjadi masalah tersendiri jika ingin mengisi tekanan angin ban.

"Valve core selain sebagai klep penahan tekanan angin juga sebagai mekanisme untuk mengisi angin ban," tutur Oer.

Korosi dari kotoran dan air berisiko valve core tidak bisa terbuka karena macet.

Kondisi terburuk kotoran di dalam pentil ban membuat valve core patah.

"Ujung nozzle pompa ban tidak bisa menekan valve core sehingga tidak bisa mengisi tekanan angin ban mobil," tegas Oer.

Baca Juga: Inilah Yang Terjadi Jika Kalian Gak Pernah Ganti Filter Kabin Mobil

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223854420/pentil-ban-mobil-jangan-dibiarkan-terbuka-bisa-picu-bocor-halus?page=all

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa