Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Petaka Kaki Belibet, BeAT Nyebrang Malah Dilibas, Sopir Terancam Pindah Tidur

Ferdian - Senin, 4 September 2023 | 16:30 WIB
Petaka kaki belibet gara-gara salah injak pedal gas, pemotor tercabut nyawanya
Dok. Polres Blitar Kota
Petaka kaki belibet gara-gara salah injak pedal gas, pemotor tercabut nyawanya

Sementara, pengemudi sepeda motor, Indra, katanya, hanya mengalami luka babras pada bagian tangan dan kaki meskipun motor miliknya rusak parah akibat terbanting ke aspal jalan dan telindas mobil.

Selanjutnya, kata Bagus, Daihatsu Xenia yang dikemudikan oleh S terhenti setelah keluar dari aspal jalan dan menabrak pohon di sebuah pekarangan warga sekitar.

Kecelakaan tersebut, kata dia, membuat S trauma sehingga pihaknya belum dapat meminta keterangan dari warga Desa Karangbendo, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar itu.

“Kami belum dapat meminta keterangan dari pengemudi roda empat karena masih trauma. Tapi, keterangan dari saksi-saksi, S belum lama bisa mengemudi mobil dan terbilang masih belajar,” ujar Bagus.

Ketika kecelakaan terjadi, tambahnya, mobil yang dikemudikan S ditumpangi oleh istri dan kedua orangtua S.

Bagus mengatakan, bahwa pihaknya tidak menemukan surat izin mengemudi (SIM) A pada S.

Menurutnya, pihak kepolisian akan menjerat S dengan Pasal 310 Ayat 4 Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Jalan Raya dengan ancaman pidana kurungan paling lama 6 tahun.

 Baca Juga: Bodi Xenia Penyok Bak Kaleng Kerupuk, Musuh Tak Seimbang, Begini Kondisi Sopir

Sumber: https://regional.kompas.com/read/2023/09/03/153231378/xenia-tabrak-pemotor-hingga-tewas-polisi-pengemudi-mau-injak-rem-malah-gas?page=2

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa