Komponen AC mobil ada yang bersifat mekanikal hingga elektrikal.
Namun pada dasarnya ada tiga komponen penting pada AC yaitu kompresor, kondensor dan evaporator, yang merupakan bagian paling vital.
"Kompresornya sama, ukuran kondensor juga sama, tapi ada satu hal yang membedakan yaitu radiasi panas yang dihasilkan bensin itu lebih tinggi daripada solar," kata Yudho.
"Diesel kan memang panas, tapi radiasinya tidak sepanas bensin. Radiasi panas itu yang menyebabkan (AC) tidak dingin, karena panas menyebar. Kalau (mesin) diesel tidak," ujarnya.
Baca Juga: Inilah Tandanya Jika Evaporator AC Mobil Sudah Waktunya Dicuci
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR