Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan BeAT, Ini Motor Matik Honda Paling Irit Bensin Tembus 55,7 Km/Liter

Irsyaad W - Kamis, 21 Desember 2023 | 15:00 WIB
Ilustrasi booth Honda di ajang GIIAS 2022(KOMPAS.com/DIO DANANJAYA)
Ilustrasi booth Honda di ajang GIIAS 2022(KOMPAS.com/DIO DANANJAYA)

Otomotifnet.com - Saat ini PT Astra Honda Motor (AHM) memiliki 9 model motor matik di pasaran.

Mulai dari Honda BeAT, BeAT Street, Genio, Scoopy, Vario 125, Vario 160, PCX 160, ADV 160 dan Forza 250.

Dari 9 model tersebut, manakah motor matik yang paling irit bensin?

Dari pengetesan tim redaksi GridOto, ada 3 skutik Honda mencatatkan keiritan bensinnya.

Untuk posisi ketiga dan kedua, ditempati Honda Genio dan Honda BeAT.

Kedua model di atas sama-sama menggunakan mesin generasi terbaru Honda yang sangat efisien.

Selain itu dimensi mesinnya lebih ramping dan bisa menggunakan volume oli mesin lebih sedikit sehingga bobot mesinnya lebih ringan sekitar 2 kg kalau dibanding mesin BeAT lama.

New Honda Genio Fabulous Matte Blue
AHM
New Honda Genio Fabulous Matte Blue

Hasil pengetesan yang dilakukan tim redaksi, kedua motor ini mendapatkan angka konsumsi BBM rata-rata 51,3 km/liter.

Lalu motor matik Honda apa yang paling irit?

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Gridoto

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa