Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Kenapa Mendingan Beli Mobil Bekas Honda Brio RS Daripada Satya Baru, Ini Sebabnya

ARSN - Selasa, 13 Februari 2024 | 10:00 WIB
Honda Brio RS CVT 2020 kondisi bekas
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Honda Brio RS CVT 2020 kondisi bekas

Honda Brio RS CVT 2020 kondisi bekas
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Honda Brio RS CVT 2020 kondisi bekas

Kalau harga seken alias bekasnya, Honda Brio RS CVT tahun 2020 sudah Rp 200 juta, kalau tahun 2019 dapat Rp 190 juta, sudah mirip harga Brio Satya E CVT baru.

Performa Mesin Kencang dan Irit BBM

Walaupun mesin Brio Satya dan Brio RS sama-sama pakai mesin  berkode L12 4-silinder berkapasitas 1.199 cc bertenaga 90 dk,

Dapur pacunya terkenal bertenaga dan juga paling irit di kelasnya berkat teknologi i-VTEC dan penggunaan transmisi jenis CVT.

Ilustrasi Mesin Brio
Dok.OTOMOTIF
Ilustrasi Mesin Brio

Akselerasi Brio transmisi CVT 0-100 km/jam mampu diraih dalam waktu 11,6 detik.

Konsumsi bahan bakarnya sangat efisien, pengetesan pada transmisi CVT-nya bisa dapat 16,9 km/liter, bahkan angka teriritnya di rute tol bisa mencapai 22,6 km/liter.

Bukan LCGC

Walaupun pakai mesin dan sasis yang sama dengan Brio Satya, tapi Honda Brio RS bukan masuk kategori LCGC (Low Cost Green Car).

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa