Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Turis Asing di Bali Berhasil Suap Polisi Rompi Hijau Rp 1,5 Juta, Demi Kawalan di Jalan

Irsyaad W - Rabu, 28 Februari 2024 | 12:30 WIB
Polisi di Bali disuap turis asing 100 dollar AS atau setara Rp 1,5 juta demi kawalan di jalan
IG/@justinrosslee
Polisi di Bali disuap turis asing 100 dollar AS atau setara Rp 1,5 juta demi kawalan di jalan

Namun, ia menyebut anggota kepolisian yang mengawal turis itu sudah diberikan hukuman berupa mutasi.

"Untuk saat ini yang bersangkutan tidak di Lantas (Direktorat Lalu lintas), jauh sudah pindah setelah kejadian itu ke Pospol (Pos Polisi) di Ubud, Gianyar," katanya.

Lebih lanjut, Anton menyatakan, masyarakat atau turis memang bisa memohon pengawalan ke Unit Direktorat Lalu Lintas, namun tergantung kedaruratannya.

Namun, pelayanan pengawalan itu gratis atau tidak dipungut biaya.

"Tergantung urgensi yang sekiranya bisa diatur undang-undang baru kita laksanakan tugas sesuai tupoksi. Yang jelas enggak ada di sini kayak suap gitu. Kalau ditemukan pasti dilakukan penindakan terhadap anggota tersebut," katanya.

Baca Juga: Geger Polisi Kawal Rombongan Rubicon Ditanya Urgensinya, Simak Yuk Aturannya

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa