Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Keluarga Spek Mudik, Muat 7 Penumpang, Fitur Lengkap, Harga Masih Bisa Ditaklukkan

Iday - Kamis, 29 Februari 2024 | 18:00 WIB
Hyundai Stagazer Prime dilengkap rem cakram di keempat roda
iday/otomotifnet
Hyundai Stagazer Prime dilengkap rem cakram di keempat roda

Otomotifnet.com - Mobil satu ini punya spek mudik banget. 

Muat 7 penumpang, kabin lega, fitur berlimpah dan yang menarik, harganya masih bisa lebih murah. 

Apalagi kalau bukan Hyundai Stargazer Prime. Ini varian tertinggi Stargazer.

Keempat roda sudah dilengkapi rem cakram, punya ambient light dan fitur ADAS. 

Dan untuk harga menarik, Anda bisa pilih keluaran atau NIK 2023. 

Sebab sudah dipotong langsung oleh dealer.  

Stok 2023 ini sudah dengan pembaruan berupa desain panel instrumen baru, rem tangan model Electric Parking Brake (EPB).

"Stargazer 2023 Prime EPB, harganya sekitar Rp 290 jutaan," ucap Dzaky Ahmad Najib, Sales Consultant Hyundai Simprug, Jaksel. 

Jadi, mudik ke kampung halaman bisa dimulai dengan memilih mobil NIK 2023 yang lebih murah.

Sayangnya, untuk varian bawahnya yakni Style, sudah enggak ada lagi stok tahun lalu. 

"Stok 2024 juga jarang yang Style. Soalnya pembeli banyak yang beli Stargazer Prime," ungkap Dzaky yang bisa dihubungi di 08971183243.

Untuk lengkapnya, simak video berikut. 

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa