Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Strategi Agak Laen, Ini Alasan VinFast Pede Pakai Sistem Sewa Baterai

Harryt MR - Selasa, 19 Maret 2024 | 14:30 WIB
VinFast terapkan konsep penyewaan baterai mobil listrik berbasis langganan atau battery subscription
VinFast
VinFast terapkan konsep penyewaan baterai mobil listrik berbasis langganan atau battery subscription

“Jika kesehatan baterai turun di bawah 70% dari kapasitas aslinya, VinFast akan menggantinya secara gratis,” lanjut Huy.

Ia melanjutkan melalui sistem sewa berlangganan baterai, pihaknya mengklaim biaya pengeluaran kepemilikan mobil listrik VinFast dapat ditekan signifikan.

Masih menurutnya, VinFast juga berupaya memastikan penerapan model ekonomi sirkular. Melalui daur ulang baterai mencapai 95%. 

Yakni dengan menjalin kemitraan global dengan Li-Cycle, sebuah perusahaan terkemuka asal Kanada untuk daur ulang baterai.

VinFast juga telah menggandeng Marubeni Corporation, konglomerat perdagangan dan investasi besar Jepang, untuk menjajaki peluang model ekonomi sirkular.

Marubeni akan ikut mendaur ulang baterai mobil listrik VinFast, dan mengubahnya menjadi Battery Energy Storage System (BESS).

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa