Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Motor Buatan Indonesia, Gesits Raya, Sabet Piala di OTOMOTIF Award 2024

Rangga Kosala - Kamis, 23 Mei 2024 | 16:45 WIB
I Gusti Nyoman Kesawa selaku Manager Sales & Marketing PT Gesits Motor Nusantara menerima piala untuk Gesits G1 di OTOMOTIF Award 2024
Dok. OTOMOTIF
I Gusti Nyoman Kesawa selaku Manager Sales & Marketing PT Gesits Motor Nusantara menerima piala untuk Gesits G1 di OTOMOTIF Award 2024

Yang juga mendapat nilai besar dalam penilaian di OTOMOTIF Award 2024 bagi Gesits Raya adalah posisi berkendara yang nyaman untuk harian, posisi duduknya santai.

Apalagi ditunjang jok yang lebar dan busanya empuk, serta redaman kedua suspensi yang juga sangat menunjang kenyamanan, juga empuk!

Terakhir jangan lupa harga Gesits Raya termasuk terjangkau di kelasnya, Rp 21 jutaan.

Atas berbagai keunggulan tersebut, maka jangan heran jika Gesits Raya dinobatkan sebagai yang terbaik di kelasnya.

“Terima kasih kepada Tabloid OTOMOTIF yang sudah memberikan inspirasi dan juga kejutan-kejutan kepada kami supaya kami terus berkarya menjadi lebih baik lagi,” ujar I Gusti Nyoman Kesawa selaku Manager Sales & Marketing PT Gesits Motor Nusantara.

“Mudah-mudahan dengan award ini juga jadi pemicu atau menjadi kejuan buat kami, terus berkarya, terus memberikan yang terbaik untuk nusa dan bangsa juga untuk kemajuan industri otomotif di Indonesia,” tutupnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa