Salah Satu Tim Honda Mulai Order Blade Untuk IP125

billy - Rabu, 10 Agustus 2011 | 19:21 WIB



Salah satu tim balap kelas wahid Honda tengah memesan Honda Blade untuk kelas 125cc untuk lanjutan balapan Indoprix. "Saat ini motornya dalam proses pengerjaan dan rencananya akan dipakai saat Indoprix di Surabaya nanti," aku Slamet, salah satu mekanik dari Bintang Racing Team.Soal siapa tim yang mengorder khusus itu, Slamet enggan menyebutkan namanya. (otosport.co.id)

YANG LAINNYA