Penasaran dengan harga semua model KTM yang dipasarkan di Indonesia? Berikut adalah price list dari main dealer KTM Farindo. "Harga untuk dirt bike adalah off the road," jelas KR Sandhie, GM PT KTM Farindo.
"Pada model dirt bike, kode SX adalah untuk kompetisi sisanya tipe enduro. Sedang Six Days adalah varian limited yang banyak dicari," sambungnya.
Sedang road bike-nya yang didominasi moge sudah on the road. (motorplus-online.com)
KTM 1190 ADVENTURE ABS ORANGE dilepas Rp 450 juta.
Harga Dirt Bike (Off The Road)KTM 50 SX : Rp 56.000.000
KTM 65 SX : Rp 66.000.000
KTM 85 SX : Rp 77.000.000
KTM 250 SX-F : Rp 115.000.000
KTM 250 EXC-F : Rp 122.000.000
KTM 250 EXC-F SIX DAYS: Rp 130.000.000
KTM 250 EXC : Rp 115.000.000
KTM 250 XC : Rp 109.000.000
KTM 250 XCF-W : Rp 122.500.000
KTM 250 EXC SIX DAYS (2 stroke) : Rp 122.500.000
KTM 350 SX-F : Rp 115.000.000
KTM 350 EXC-F SIX DAYS : Rp 135.000.000
KTM EXC-F : Rp 125.000.000
KTM 350 FREERIDE : Rp 110.000.000
KTM 450 EXC-F : Rp 132.500.000
KTM 450 SX-F : Rp 120.000.000
KTM 450 EXC SIX DAYS : Rp 137.500.000
KTM 450 SX-F FACTORY EDITION : Rp 145.000.000
KTM 450 XC-F : Rp 129.500.000
KTM 500 EXC SIX DAYS : Rp 139.500.000
Harga Road Bike (On The Road)
KTM 1190 ADVENTURE ABS GREY : Rp 450.000.000
KTM 1190 ADVENTURE ABS ORANGE : Rp 450.000.000
KTM 1190 ADVENTURE R ABS : Rp 455.000.000
KTM 990 SUPERMOTO R ABS : Rp 380.000.000
KTM 990 SUPERMOTO T ABS : Rp 395.000.000
KTM 1190 RC8 R WHITE : Rp 270.000.000 (off the road)
KTM 450 RALLY FACTORY REPLICA : Rp 655.000.000
KTM 390 DUKE EX-INDIA WHITE ABS : Rp 112.000.000
KTM 690 DUKE R ABS : Rp 275.000.000
KTM 990 SUPER DUKE R : Rp 360.000.000
KTM 200 DUKE : Rp 57.500.000