Untuk memastikan berapa kursi lagi yang masih bisa diisi oleh para pembalap, FIA (Federation Internationale de Automobile) sebagai badan tertinggi balap mobil dunia, langsung mengumumkan daftar pembalap F1 musim 2012. Hasilnya masih ada 9 kursi yang kosong, bahkan tim Lotus Renault GP dan Force India pun masih terlihat belum terisi penuh.
Ada juga tim yang mengumumkan pembalap yang mereka rekrut yaitu Hispania Racing Team (HRT) tapi belum terdata di FIA. Sementara pembalap yang hingga kini masih menunggu kepastian karirnya musim 2012 adalah Rubens Barrichello, Vitaly Petrov, Jaime Alguersuari, Sebastian Buemi, Adrian Sutil, Nico Hulkenberg, Paul Di Resta, Pastor Maldonado dan Vitantonio Liuzzi. (otosport.co.id)
Berikut daftar lengkap pembalap untuk musim 2012 :
1. Sebastian Vettel (Red Bull Racing) Red Bull-Renault
2. Mark Webber (Red Bull Racing) Red Bull-Renault
3. Jenson Button (Vodafone McLaren Mercedes) McLaren-Mercedes
4. Lewis Hamilton (Vodafone McLaren Mercedes) McLaren-Mercedes
5. Fernando Alonso (Scuderia Ferrari) Ferrari
6. Felipe Massa (Scuderia Ferrari) Ferrari
7. Michael Schumacher (Mercedes GP Petronas F1 Team) Mercedes
8. Nico Rosberg (Mercedes GP Petronas F1 Team) Mercedes
9. Kimi Raikkonen (Lotus F1 Team) Lotus-Renault
10. Belum Ada (Lotus F1 Team) Lotus-Renault
11. Belum Ada (Sahara Force India F1 Team) Force India-Mercedes
12. Belum Ada (Sahara Force India F1 Team) Force India-Mercedes
14. Kamui Kobayashi (Sauber F1 Team) Sauber-Ferrari
15. Sergio Perez (Sauber F1 Team) Sauber-Ferrari
16. Belum Ada (Scuderia Toro Rosso) STR-Ferrari
17. Belum Ada (Scuderia Toro Rosso) STR-Ferrari
18. Belum Ada (AT&T Williams Williams-Renault
19. Belum Ada (AT&T Williams Williams-Renault
20. Heikki Kovalainen (Caterham F1 Team Caterham-Renault
21. Jarno Trulli (Caterham F1 Team Caterham-Renault
22. Belum Ada (HRT F1 Team) HRT-Belum Ada pemasok mesin*
23. Belum Ada (HRT F1 Team) HRT-Belum Ada pemasok mesin
24. Timo Glock (Marussia F1 Team) Marussia-Cosworth
25. Charles Pic (Marussia F1 Team) Marussia-Cosworth
*HRT sudah mengumumkan Pedro de la Rosa, namun pembalap itu belum masuk dalam daftar pembalap di FIA