Viral! Penampakan Saingan XMAX Dari Kawasaki, Lampu Depannya Kayak Ninja 250

Taufan Rizaldy Putra - Minggu, 4 Februari 2018 | 15:45 WIB

Kawasaki J300 (Taufan Rizaldy Putra - )

(BACA JUGA: Gak Ngenalin, Ini Yamaha 'V-Ixion Monster', Lampunya Bikin Ngidam)

Secara spesifikasi mesin, motor ini unggul dari XMAX karena punya dapur pacu dengan kapasitas 300 cc.

Mesin tersebut memiliki silinder tunggal, SOHC dengan 4 katup, digital fuel injection yang berpendingin cairan (liquid cooled).

Motor ini sendiri, ternyata punya adik dengan kapasitas mesin 125 cc yaitu Kawasaki J125.

Wah sudah siap buat bersaing dengan Yamaha Lexi dan Honda Vario 125 juga tuh.

Ditunggu saja, apakah KMI bakal meluncurkan motor ini di Indonesia atau tidak.

Sementara, disimak saja foto-foto penampakannya yang diunggah di bawah ini.

 

Ada yang tau ini motor apa ? Hmm lampu depan nya mirip ninja250 ya ???????? . Follow @bikelife_indonesia . . #ninja250fans #kawasaki #scooter #bikelife

A post shared by Kawasaki Ninja300 / 250 Page® (@ninja250fans) on