Misalnya di bengkel resmi Honda servis CVT meliputi pembersihan dan pemberian grease (gemuk).
"Yang pasti pengecekan semua komponen CVT, seperti roller, kampas ganda, belt, dan yang lainnya," lanjut Budi.
Enggak lupa juga pemberian grease atau gemuk.
(BACA JUGA: Dani Pedrosa Ogah Sesumbar, Walau Sempat Tampil Bagus di FP2 MotoGP Ceko 2018)
"Biasanya di bagian yang bergerak dan bergesekan seperti bosh dan rumah roller, bearing rumah kampas gandanya dan di selahan kaki," pungkas Saipul.