Isuzu Panther tertabrak bus pariwisata, bahkan kemudian tergencet ke sebuah tiang cor beton di pinggir jalan.
Polisi kemudian membawa semua korban ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Boyolali.
Akibat peristiwa tersebut, arus lalu lintas di jalan raya ini sempat mengalami kemacetan dalam waktu yang cukup lama.
Berikut beberapa foto sesaat setelah kejadian yang GridOto.com lihat dari akun Facebook Info Cegatan Solo dan Sekitarnya kiriman dari Bocahe Dewe, , Sabtu (13/10/2018)...
Facebook/Bocahe Dewe
Kecelakaan bus pariwisata dan Isuzu Panther di Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu (13/10/2018)
Facebook/Bocahe Dewe
Kecelakaan bus pariwisata dan Isuzu Panther di Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu (13/10/2018)
Facebook/Bocahe Dewe
Kecelakaan bus pariwisata dan Isuzu Panther di Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu (13/10/2018)