Tol Solo-Ngawi Diprediksi Puncak Arus Libur Lebaran 2019 di Tanggal Ini

Irsyaad Wijaya - Sabtu, 25 Mei 2019 | 13:00 WIB

Gerbang tol Colomadu, bagian dari tol Solo-Ngawi (Irsyaad Wijaya - )

Terkait SDM, yang biasanya hanya ada 50 orang yang bertugas nantinya akan ditambah menjadi 100 orang yang terjun ke jalan tol.

Upaya lain yang dilakukan, yaitu pihaknya akan membentuk Satgas Lebaran yang akan bertugas mulai H-7 hingga H+7 Lebaran 2019.

 

Artikel ini telah tayang di Tribunsolo.com dengan judul Jasamarga: 31 Mei-1 Juni 2019 Jadi Puncak Arus Mudik di Tol Trans Jawa