Slide Piece CVT Skutik Ganti Tiap 25.000 Km, Bareng Part Ini, Antisipasi Oblak dan Bunyi

Irsyaad Wijaya,Muhammad Farhan - Kamis, 31 Desember 2020 | 19:00 WIB

Jangan sepelekan slide piece rusak (Irsyaad Wijaya,Muhammad Farhan - )

"Pastikan pakai suku cadang slide piece asli, sebab di pasaran banyak beredar produk imitasi yang harganya serupa namun kualitasnya tidak terjamin," jelasnya.

Harga slide piece CVT asli juga terbilang murah, biasanya dijual satuan dengan harga Rp 5-10 ribu per buah dan perlu diganti satu set atau tiga buah.

Jadi sebaiknya melakukan penggantian slide piece yang letaknya di tutup rumah roller CVT matik sebelum timbul gejala oblak dan bunyi keras.

bike-a-gogo
Ilustrasi slide piece transmisi CVT motor matic