Honda Brio Terburai Wajahnya, Ban Depan Rontok di Tol, Pengemudi Kaget Saat Nyalip

Ignatius Ferdian - Selasa, 13 April 2021 | 18:00 WIB

Honda Brio rusak parah setelah mengalami kecelakaan di Tol batang-Semarang

"Kondisi jalan lurus, sedikit menikung. Pengemudi kurang waspada," terangnya saat dihubungi (13/4/2021).

Akibat kecelakaan itu, satu korban mengalami luka berat dan dilarikan ke rumah sakit terdekat.

Sementara, bangkai mobil dibawa ke Satlantas Polrestabes Semarang.

Hingga kini, belum diketahui pasti identitas korban yang terlibat dalam kecelakaan itu.

Sumber: https://banyumas.tribunnews.com/2021/04/13/hindari-serudukan-honda-brio-malah-ringsek-tabrak-mobil-lain-di-tol-batang-semarang-di-kendal

YANG LAINNYA