Konsultasi OTOMOTIF: Perlakuan Transmisi CVT Saat Berhenti Di Tanjakan

Andhika Arthawijaya - Selasa, 27 April 2021 | 21:15 WIB

Ilustrasi Toyota Yaris Berhenti di Tanjakan (Andhika Arthawijaya - )

Nah, ketika hendak bergerak maju, baru deh masukin gigi terlebih dulu, kemudian digas perlahan sampai mobil terasa mau bergerak maju, dilanjut lepas rem (non aktifkan) tangannya.

Begitu pula saat berhenti lama di lampu merah, apalagi bila lebih dari 2 menit.

Sangat dianjurkan untuk mengaktifkan rem tengan dan menetralkan gigi, agar kinerja dan komponen transmisi otomatisnya lebih awet.