Penasaran, Angka HC dan CO Pada Uji Emisi Kendaraan Muncul Dari Sini

Isal,Irsyaad W - Jumat, 5 November 2021 | 18:40 WIB

Pengujian emisi gas buang menggunakan alat uji emisi milik Nawilis (Isal,Irsyaad W - )

"Munculnya kadar CO yang terlalu tinggi disebabkan oleh pembakaran yang tidak sempurna dari senyawa karbon," jelas Victor Assani.

"Tingginya kandungan CO dalam emisi gas buang motor disebabkan oleh kandungkan oksigen," tuturnya.

Nah, itu tadi asal HC dan CO yang jadi patokan uji emisi motor atau mobil kalian.

Jadi kalau HC atau CO di motor kalian kelewat tinggi, bisa perhatikan beberapa hal tadi.