Karena jarak sudah dekat, Kijang Innova langsung menghajar Suzuki Carry.
Akibat kecelakaan itu, Suzuki Carry terguling dengan kondisi ambyar.
"Kecelakaan tersebut juga membuat pengemudiSuzuki Carry bernama Kusnan (47), warga Jl Gadang, Gadang, Sukun, Malang, mengalami luka ringan di kedua kaki dan dahi," bebernya.
"Korban telah dievakuasi tim medis PMI Kota Malang menuju IGD RSSA (Rumah Sakit Saiful Anwar) untuk mendapat penanganan medis lebih lanjut," terangnya.
Saat ini, kedua mobil telah dievakuasi dan diamankan di Kantor Unit Gakkum Satlantas Polresta Malang Kota.
Baca Juga: Ngeri, Kijang Innova Isi 9 Orang Ngguling ke Jurang, Pulang Wisata Berujung Apes