Selain itu, bagian depan juga disesuaikan.
Seperti ada penambahan lampu kabut warna kuning dan sepatbor standar dilepas, ganti pakai bahan polyurethane.
Ubahan lainnya pada roda yang terpasang, diganti pakai model kasar atau ban ‘tahu’ sebutannya.
toncil/Otomotifnet
Charged Rimba sudah disesuaikan peruntukannya
Karena untuk menyesuaikan medan yang tanah, batu, pasir dan lainnya.
Sayangnya, Charged Rimba ini tidak dijual ke umum, tapi khusus untuk Profauna.
“Yang untuk umum, beda lagi, boleh banget ditunggu produk dari Charged Indonesia,” tambah pria ramah tersebut.