Alasan lainnya karena konsumen lebih memilih mobil bekas dengan kapasitas mesin lebih kecil, lantaran ingin mengurangi biaya pembelian BBM.
Sekilas informasi, balai lelang JBA Indonesia saat ini sudah memiliki cabang sebanyak 15 dan 22 hub dan pool di berbagai kota besar di Indonesia.
JBA Indonesia telah melakukan lelang lebih dari lebih dari 100 ribu unit mobil dan motor bekas per tahun.
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Mobil bekas yang akan dilelang di JBA
Baca Juga: Bukannya SUV, Ini Mobil yang Banyak DIincar di Lelang Mobil Bekas