Toyota Yaris Facelift Meluncur, Tampilan Berubah Total, Mesin 1.200 Cc

Irsyaad W - Senin, 13 Maret 2023 | 13:50 WIB

Toyota Yaris dapat desain wajah baru dan beberapa ubahan eksterior. (Irsyaad W - )

Tidak lupa Toyota memberikan fitur-fitur baru untuk Yaris facelift seperti head unit 9 inci dengan Apple CarPlay dan Android Auto serta port USB Type-C.

Fitur keselamatan Yaris facelift juga tidak luput dari upgrade berkat hadirnya fitur integratif Toyota Safety Sense.

Toyota Safety Sense Yaris boleh tidak selengkap TSS lainnya, tapi sudah memiliki Pre-Collision System dan Lane Departure Alert.

Sistem keselamatan Toyota Yaris facelift juga diperkuat dengan Blind Spot Monitor dan Rear Cross Traffic Alert.

Toyota Thailand
Toyota Yaris facelift telah meluncur sebagai mobil baru di Thailand.

Baca Juga: Toyota New Yaris Punya Radius Putar Kecil, Ubahannya di Bagian Ini!

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223721922/toyota-yaris-dapat-facelift-di-thailand-makin-ganteng-dan-canggih?page=all