Mudik Mau Irit, Set Suhu AC Mobil di Angka Segini, Dijamin Irit Bensin

ARSN - Kamis, 13 April 2023 | 17:00 WIB

Ilustrasi AC mobil bekas (ARSN - )

Otomotifnet.com - Mau mudik tapi ingin irit? Set suhu AC mobil di angka segini gaes, dijamin irit bensin nih.

Yap, baiknya set suhu AC mobil dengan benar agar irit bensin.

Biasanya, pemilik menghidupkan AC mobil pada suhu paling dingin atau rendah dalam jangka lama.

Nah hal ini yang bisa membuat konsumsi BBM atau bensin jadi lebih boros.

Menurut , menghidupkan AC pada suhu paling dingin atau rendah dalam jangka 

"Komponen AC ada dua sensor yaitu sensor udara di luar dan sensor udara di dalam kabin," jelas Technical Leader Auto2000, Agus Mustafa.

"Kalau setting suhu di 18 derajat, begitu tidak dingin karena udara di luar panas, kompresor akan selalu aktif," ujar Agus di Jakarta beberapa waktu lalu.

"Kalau kompresor aktif, terus tidak pernah putus otomatis akan menambah beban mesin, sehingga konsumsi bahan bakar semakin boros," sambungnya.

Baca Juga: Biang Keladi Kabin Mobil Bekas Bau Apek, Pasti Gara-gara Part Ini Sering Dicuekin