Inilah 3 Perilaku Mengemudi Yang Bikin Kampas kopling Mobil Bekas Bisa Selip

ARSN - Jumat, 19 Januari 2024 | 09:00 WIB

Kebiasaan buruk pada transmisi manual bisa bikin kopling cepat selip. (ARSN - )

Angga Raditya
Perpindahan energi dari flywheel ke kampas kopling secara mendadak bikin cepat selip

Kebiasaan ini sebaiknya tidak dilakukan karena akan menggerus kampas kopling lebih cepat.

Karena kampas kopling tiba-tiba mendapat perpindahan energi yang cukup besar dari flywheel.

Sehingga untuk perpindahan gigi mobil manual, disarankan agar injak pedal kopling dan lepas perlahan-lahan.

Dengan begini, maka energi besar dari flywheel secara perlahan akan tersambung ke kampas kopling sehingga memperpanjang umur pakai.

3. Menginjak Setengah Kopling

Dok. PT SIS
ILUSTRASI. Menginjak Pedal Kopling Mobil Manual

Kebiasaan menginjak setengah kopling akan membuat kampas kopling lebih cepat aus.

Karena kopling bekerja penuh, tapi tidak diimbangi dari putaran roda gila alias flywheel.

Akibatnya kampas kopling jadi tergerus dan lama-lama menjadi aus, sehingga kopling pung selip.

Baca Juga: Orang Berpengalaman Gak Terima Dirinya Ketipu, Waspada Penipuan Segitiga Jual Beli Mobil Bekas