"Setelah itu baru bisa dibersihkan namun dengan menggunakan kemoceng dengan tipe bulu domba," sebutnya lagi.
Akan lebih baik bila setelah di bersihkan, mobil di segera di cuci.
Dengan mencuci mobil maka debu yang masih sangat halus bisa hilang seluruhnya.
Nah, itulah cara yang benar membersihkan debu dari bodi mobil.
Baca Juga: Banyak Yang Belum Tahu, Inilah Tanda Oli Power Steering Mobil Harus Ganti