Otomotifnet.com - Helm perlu dirawat dan juga dibersihkan secara rutin, untuk menjaga kebersihan dan keindahan helm.
Nah, buat yang punya dan mengenakan helm branded atau bermerek, kadang suka ragu-ragu untuk mencucinya.
Takutnya kenapa-kenapa dengan helmnyasudah.
Jangan takut cuci buat pemilik helm branded.
(BACA JUGA: Terkuak, Suzuki New Ertiga Udah Jalan-Jalan Pakai Pelat Putih, Gambar Kabin Ikut Tersebar)
Ada tempat cuci yang represesntatif, seperti yang dijelaskan Antonio Sabato, Sales Supervisor Prime Gears, distributor resmi helm Arai di Jl. RC. Veteran No. 162, Bintaro, Jakarta Selatan.
Dia menjelaskan helm branded juga mesti dirawat dan dicuci supaya bersih.
"Kami memiliki fasilitas cuci helm kering dan cuci basah. Buat yang beli helm Arai di sini gratis cuci helm selamanya," kata Antonio Sabato.
Lalu, apa perbedaan antara cuci helm yang basah denga kering?
Ini dia penjelasannya;
Editor | : | Joni Lono Mulia |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR