Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yuk Pasang Cakram Belakang di Skutik!

Dimas Pradopo - Kamis, 29 Januari 2015 | 15:45 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption


Jakarta - Pengereman roda belakang skutik masih model tromol dan kalau ingin tampil beda serta lebih pakem, bisa diubah menjadi sistem cakram. Bisa diaplikasikan pada semua model skutik. Nah, kali ini kita coba aplikasi ke Yamaha Nouvo Z .

"Sekarang sudah banyak kok yang menjual cakram belakang buat skutik. Ada yang paketan maupun beli satuan," jelas Didit Adi Perdana dari GTspeed Matic Specialist.

Hasan Imran yang jadi mekanik di Suka-Suka Service Station di Menteng Dalam, Jaksel lebih melihat pada fungsi pemasangan paketan cakram belakang buat skutik. "Pengereman jadi lebih pakem," katanya singkat.

Meski begitu, buat yang berkeinginan memasangnya harus memperhatikan hal di bawah ini. "Mesti dibolongin rumah kampas di pelek dan dudukan baut cakram serta pegangan kaliper di arm kanan. Ditambah mencoak batok depan buat master rem," papar Christanto yang telah pasang di Yamaha Nouvo Z miliknya. Mau, seperti begini penampakkannya. •(otomotifnet.com)

No caption
No credit
No caption

Paket kalipernya termasuk selang ram dan breket pemegang kaliper


No caption
No credit
No caption

Master tabung model universal, jadi bisa dipakai untuk kiri

No caption
No credit
No caption

Master rem yang memang untuk di sebelah kiri


Pengereman belakang menjadi lebih pakem dengan model cakram


Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa