Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

HM1 Exhaust System, Tawarkan Knalpot Grasstrack

Dimas Pradopo - Rabu, 19 November 2014 | 09:32 WIB
No caption
No credit
No caption


Bandar Lampung - Dunia balap grasstrack, selain skill pembalap juga performa motor patut diutamakan. Salah satu pendongkrak tenaga mesin yakni knalpot perlu juga diperhatikan.

Pengin cari knalpot dipakai motor grasstrack? Gerai Hanjaya Racing menawarkan berbagai model knalpot yang kerap dipakai untuk kelas bebek standar, kelas bebek modifikasi, sampai sport trail, dengan merek HM1 Exhaust System.

“Merek HM1 Exhaust System merupakan merek paten gerai Hanjaya, seluruh pengerjaan didesain sendiri dengan cara perhitungan agar menambah tenaga performa mesin,” kata Hanny Christanto, sang owner. Seluruh silencer merek HM1 Exhaust System memilik ciri khas berwarna ungu.

Urusan harga, produk HM1 Exhaust System dipakai untuk motor 2 tak yang dibanderol Rp 750 ribu. Sedangkan untuk motor 4 tak mulai kisaran Rp 350 ribu sampai Rp 850 ribu.

Sementara untuk Kawasaki KLX 150 menggunakan bahan biasa yang dihargai Rp 650 ribu dan yang menggunakan bahan stainless seharga ­Rp. 1,250 juta. Berminat? Silakan datang langsung ke alamat Jalan Hayam Wuruk No.56 Tanjung Karang Pusat, Bandar Lampung.

Untuk info lebih lanjut bisa hubungi nomor 087899955222. (motor.otomotifnet.com)

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa