Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Knalpot Akrapovic Untuk Yamaha YZF-R1 2015, Mirip YZR-M1 Valentino Rossi

Editor - Rabu, 18 Februari 2015 | 13:50 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption

Eropa - Kurang keren apalagi coba, saat melihat Yamaha YZF-R1 2015. Meski sudah terbilang kece namun pabrikan knalpot asal Swedia, Akrapovic tetap kekeh menghadirkan knalpot khusus untuk motor berkapasitas mesin 1000cc ini.

Knalpot khusus YZF-R1 ini terinspirasi dari gelaran MotoGP. Alias terinspirasi dari desain knalpot Yamaha YZR-M1 2015 tunggangan sang pembalap Yamaha MotoGP, Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo.

Desain bentuk knalpot berbahan titanium ini terlihat pendek, kompak dan sangat kuat ini terintergrasi cukup baik dengan desain Yamaha YZF-R1. Sementara karbon pelindung silincernya juga terlihat sangat mirip.


Meski silincer ini terlihat memiliki teknologi tinggi layaknya knalpot di MotoGP, namun cara pasangnya mudah karena knalpot ini adalah tipe slip-on. Diklaim mampu meningkatkan power dan torsi, setelah knalpot ini dipasang tanpa perlu remapping ECU. (motor.otomotifnet.co.id)

Editor : Editor

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa