Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Proses Break In, Bikin Suara Tweeter Lentur

Selasa, 7 Mei 2013 | 08:04 WIB
No caption
No credit
No caption



Jakarta - Untuk mencapai suara berkualitas, piranti tweeter yang menyalurkan suara tinggi pada kabin mobil wajib melalui proses break in.

Nah, apa itu proses break in? Break in merupakan suatu proses terhadap perangkat audio untuk mencapai kemampuan prima.

Biasanya, produk baru ketika pertama kali difungsikan belum mengeluarkan suara 100 persen. Mengapa bukan pabrik yang melakukan proses ini? Penyebabnya, untuk mencapai  break in optimal, memerlukan waktu lama. Biasanya membutuhkan waktu 100-200 jam.

Dengan seringnya tweeter atau speaker lain digunakan, maka akan mempercepat masa break in. “Masa break in rata-rata penyuara  membutuhkan waktu kurang lebih 200 jam,” ujar Leonardi Gunawan, instalatur Linear Autosound, Jl Raya Serpong No.45 (021-5312 5526), Tangerang. (mobil.otomotifnet.com)



Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa